Home > Berita > Pemerintahan
Pemerintahan
penyidik-ditreskrimsus-polda-periksa-3-pegawai-dispenda-riau-terkait-dugaan-penyelewengan-pajak
PEKANBARU, POTRETNEWS.com – Sub Direktorat III Reserse Kriminal Khusus Polda Riau, memanggil pihak korektor dari UPT dan pejabat yang bertugas memeriksa SKPD (Surat Ketetapan Pajak Daerah), serta pihak operator di Dinas Pendapatan Daerah (Dispenda) Riau, terkait kasus dugaan korupsi penyelewangan pajak ratusan kendaraan.
sekdako-pekanbaru-awas-kalau-ada-sekolah-pungut-dana-penerimaan-siswa-baru-langsung-ditindak
PEKANBARU, POTRETNEWS.com - Pemerintah Kota Pekanbaru kembali mengingatkan kepada semua pihak yang terlibat dalam proses Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) tahun ajaran 2016/2017 di sekolah negeri, jangan coba-coba melakukan pungutan.
razia-pns-yang-keluyuran-bkd-dan-satpol-pp-pelalawan-sasar-kedai-kopi-dan-pusatpusat-keramaian
PANGKALANKERINCI, POTRETNEWS.com - Badan Kepagawaian Daerah (BKD) bersama Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Pelalawan, Riau, menggelar razia penegakan disiplin pegawai negeri sipil (PNS), Selasa (10/5/2016). Sejumlah tempat keramaian disasar petugas.
donor-kurang-stok-darah-di-pmi-tembilahan-minim
TEMBILAHAN, POTRETNEWS.com - Wakil Unit Tranfusi Darah Palang Merah Indonesia (PMI) Cabang Tembilahan, Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil), Riau, Irianto, mengatakan akhir-akhir ini pihaknya terus kekurangan stok darah.
dianggap-tak-punya-itikad-baik-lunasi-kekurangan-pajak-rp28-miliar-lebih-pemkab-siak-layangkan
SIAK SRI INDRAPURA, POTRETNEWS.com - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Siak Provinsi Riau akhirnya mengambil tindakan tegas terhadap PT Indah Kiat Pulp and Paper (IKPP) yang dinilai tidak memiliki niat baik untuk menyelesaikan tunggakan Pajak Penerangan Jalan (PPJ) non-PLN sebesar Rp28 miliar lebih tahun 2014 lalu.
rosman-puas-pelaksanaan-un-smp-sederajat-di-inhil-lancar
TEMBILAHAN, POTRETNEWS.com - Wakil Bupati Indragiri Hilir (Inhil), Riu, H Rosman Malomo meninjau langsung hari pertama dilaksanakannya Ujian Nasional 2015/2016 tingkat SMP/MTs di Kota Tembilahan, Senin (9/5/2016).
lebih-sebulan-berkoarkoar-komisi-iii-dprd-siak-belum-juga-panggil-pt-indah-kiat-dan-dppkad
SIAK, POTRETNEWS.com - Lebih sebulan Wakil Ketua Komisi III DPRD Siak Provinsi Riau Ismail Amir berkoar akan memanggil PT Indah Kiat Pulp and Paper (IKPP) dan Dinas Pendapatan dan Pengelolaan Aset Daerah (DPPKAD) Kabupaten Siak terkait tunggakan Pajak Penerangan Jalan (PPJ) non-PLN sebesar Rp 28 miliar lebih. Namun hingga kini, Komisi III DPRD Siak itu belum jua melayangkan surat pemanggilan kepada kedua belah pihak.
plt-gubri-minta-kadis-yang-maju-pilkada-mundur-dari-jabatannya-anggota-dprd-nyatakan-setuju
PEKANBARU, POTRETNEWS.com - Calon kepala daerah di Kabupaten Kampar dan Kota Pekanbaru terus bermunculan beberapa waktu terakhir. Kehadirannya tidak hanya dari kalangan elit politik, tapi juga dari pengusaha, bahkan dari birokrat.
ampaian-rotan-diwacanakan-jadi-ibu-kota-kabupaten-kubu-bachid-mohon-dukungan-dari-semua-pihak
BAGANBATU, POTRETNEWS.com - Rencana pemekaran kabupaten Kubu dari Kabupaten Rokan Hilir, harus tetap mendapatkan dukungan penuh dari semua pihak dan elemen masyarakat.
kisah-rumah-tua-suku-melayu-di-tanjungrhu-beberapa-kali-disurvei-dan-janji-direnovasi-sejak-16
PEKANBARU, POTRETNEWS.com - Ansrudin merupakan seorang warga yang tinggal di Jalan Tanjungbatu, Kelurahan Tanjungrhu, Kecamatan Lima Puluh, Pekanbaru Provinsi Riau.
wwwwww