Pelalawan
PELALAWAN, POTRETNEWS.com — Kecelakaan lalu lintas yang menyebabkan hilangnya nyawa seorang bocah terjadi di Pelalawan, Provinsi Riau. Satu mobil truk tangki menabrak satu unit rumah di jalan lintas timur (Jalintim) Kilometer 79 Desa Sering, Sabtu (26/9/2020) kira-kira pukul 00.15 WIB. Dalam peristiwa itu, satu orang bocah laki-laki tewas.
PEKANBARU, POTRETNEWS.com — Sebanyak 33 pasangan calon (paslon) wali kota/wakil wali kota dan bupati/wakil bupati pada pemilihan kepala daerah (pilkada) 9 daerah di Provinsi Riau telah mendapatkan nomor urut peserta hasil dari pengundian dan penetapan yang dilakukan KPU masing-masing, Kamis (24/9/2020).
PELALAWAN, POTRETNEWS.com — Saat ini penularan virus corona atau Covid-19 di Provinsi Riau sudah merambah ke Pengadilan Negeri (PN) Pelalawan. Dinas Kesehatan setempat mengatakan ada delapan orang di PN Pelawan yang positif corona (Covid-19). Kedelapan orang itu terdiri atas hakim dan pegawai.
PANGKALANKERINCI, POTRETNEWS.com — Terlihat hadir di kegiatan yang digelar salah satu partai politik (parpol) beberapa waktu lalu, Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Pelalawan, Provinsi Riau melayangkan surat pemberitahuan kepada 13 aparatur sipil negara (ASN).
PEKANBARU, POTRETNEWS.com — Komisi Pemilihan Umum (KPU) di 9 kabupaten/kota di Provinsi Riau yang melaksanakan pemilihan kepala daerah (pilkada) 2020 telah menetapkan daftar pemilih sementara (DPS).
PEKANBARU, POTRETNEWS.com — Satuan Tugas (Satgas) Penanganan Covid-19 Provinsi Riau mencatat terdapat 6 kabupaten/kota yang berubah dari zona oranye ke zona merah.
PELALAWAN, POTRETNEWS.com — Bupati Pelalawan, Provinsi Riau, HM Harris terlihat mendampingi salah satu bakal pasangan calon (bapaslon) pada pendaftaran bakal calon bupati dan wakil bupati setempat periode 2021—2026, pada Sabtu (5/9/2020).
PANGKALANKERINCI, POTRETNEWS.com — Bakal Calon Bupati Pelalawan, Provinsi Riau, Adi Sukemi optimis dia bersama pasangannya, M Rais, akan memenangkan pemilihan kepala daerah (pilkada) tahun 2020, 9 Desember mendatang.
PEKANBARU, POTRETNEWS.com — Komisi Pemilihan Umum (KPU) membuka pendaftaran calon kepala daerah yang akan berlaga di 270 wilayah dalam Pilkada serentak 2020 dibuka pada 4-6 September. Masa kampanye mulai 26 September dan pemungutan suara pada 9 Desember.
PEKANBARU, POTRETNEWS.com — Sejumlah massa yang mengatasnamakan Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Kota Pekanbaru melakukan aksi unjuk rasa di depan Kantor Gubernur Riau, Jalan Jenderal Sudirman Pekanbaru, Kamis (27/8/2020) siang.