Home > Berita > Lingkungan
Lingkungan
bmkg-prediksi-riau-alami-puncak-la-nina-pada-oktobernovember
PEKANBARU, POTRETNEWS.com - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Stasiun Pekanbaru memperkirakan, Provinsi Riau mengalami puncak La Nina pada bulan Oktober dan November tahun ini.
tekan-laju-kerusakan-hutan-sawit-diusulkan-jadi-tanaman-hutan
PEKANBARU, POTRETNEWS.com - Mantan Menteri Kehutanan MS Kaban mengusulkan penanaman sawit bisa menjadi bagian dari pembangunan hutan tanaman untuk menekan kerusakan hutan.
nelayan-tradisional-rohil-marah-karena-pengaduan-tak-ditanggapi-13-kapal-pukat-harimau-asal-sumut
BAGANSIAPIAPI, POTRETNEWS.com - Nelayan Kabupaten Rokan Hilir (Rohil) Provinsi Riau sudah mulai habis kesabarannya. Bahkan dengan modal keberanian, mereka mulai mengepung kapal pukat harimau asal Sumatera Utara (Sumut).
hasil-uji-labor-air-sungai-pejangki-di-inhu-positif-tercemar-limbah-pt-sml
RENGAT, POTRETNEWS.com - Badan Lingkungan Hidup (BLH) Kabupaten Indragiri Hulu (Inhu) Provinsi Riau sudah menerima laporan hasil uji laboratorium terhadap sampel air Sungai Pejangki, Desa Pejangki, Kecamatan Batang Cenaku, Kabupaten Inhu.
ikanikan-mati-mendadak-di-sungai-batang-pantai-kuansing-blh-kirim-sampel-air-dan-ikan-ke-labor-unri
TELUKKUANTAN, POTRETNEWS.com - Badan Lingkungan Hidup (BLH) Kuantan Singingi (Kuansing) Provinsi Riau mengirim sampel air Sungai Batang Pantai ke laboratorium perikanan Universitas Riau (Unri). Hal itu dilakukan untuk mengetahui penyebab matinya ikan di sungai tersebut.
sebagian-wilayah-di-riau-berpotensi-diguyur-hujan-ringan-sore-hingga-malam-ini
PEKANBARU, POTRETNEWS.com - Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Pekanbaru melansir beberapa wilayah Riau berpotensi diguyur hujan intensitas ringan hingga sedang.
komisi-iv-dpr-ri-minta-pemerintah-tidak-pilih-kasih-terhadap-pt-rapp
JAKARTA, POTRETNEWS.com - Wakil Ketua Komisi IV Viva Yoga Mauladi mengatakan, PT Riau Andalan Pulp and Paper harus patuh pada undang-undang dan kebijakan pemerintah. Terutama, Peraturan Pemerintah tentang Perlindungan Ekosistem Gambut.
sempat-kejarkejaran-satgas-tangkap-pria-yang-dicurigai-sebagai-pembakar-hutan-lindung-bukitsuligi
PEKANBARU, POTRETNEWS.com – Satuan tugas (Satgas) Penanggulangan Kebakaran Hutan dan Lahan mengamankan seorang terduga pelaku pembakar di kawasan Hutan Lindung Bukitsuligi di perbatasan Rokan Hulu (Rohul)-Kampar, Riau. Pelaku ditangkap pada Jumat (16/9/2016) sore dekat Bukitsuligi di Desa Aliantan, Kecamatan Kabun, Rohul.
ada-63-titik-panas-terdeteksi-di-sumatera-hari-ini
Ada 63 Titik Panas Terdeteksi di Sumatera Hari Ini
Jum'at, 16 September 2016 09:53 WIB
PEKANBARU, POTRETNEWS.com - Sebanyak 63 titik panas terpantau di wilayah Sumatera pada Jumat (16/9/2016).
ditetapkan-jadi-tersangka-begini-modus-pt-sontang-sawit-permai-dan-pt-wahana-sawit-subur-indah
PEKANBARU, POTRETNEWS.com - Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Polda Riau, Rabu (14/9/2016) sore, resmi menetapkan dua perusahaan, Wahana Sawit Subur Indah di Siak dan PT Sontang Sawit Permai di Rokan Hulu (Rohul) sebagai tersangka korporasi pembakaran lahan.
wwwwww