Home > Berita > Riau
Riau
sungai-siak-saksi-bisu-heroiknya-pertempuran-di-pekanbaru
PEKANBARU, POTRETNEWS.com - Pesawat Belanda melakukan penyerangan Pulau Bengkalis pada tanggal 20 Desember 1948. Saat itu pesawat tempur Belanda memberondong Pulau Bengkalis untuk mendarat dan menduduki Kota Bengkalis serta melindungi tentaranya yang berada di Bengkalis.
laksamana-hang-tuah-pahlawan-melayu-yang-kisah-hidupnya-bikin-terharu
PEKANBARU, POTRETNEWS.com - Dalam masa kejayaan Kesultanan Malaka, tersebutlah nama seorang tokoh terkenal di dalamnya selain sultannya, yaitu Hang Tuah. Hang Tuah dikenal sebagai laksamana terhebat kala itu.
mengenang-perjuangan-tuanku-tambusai-harimau-paderi-dari-rokan
ROKAN HULU, POTRETNEWS.com - Tuanku Tambusai adalah salah seorang pejuang tangguh dalam sejarah negeri ini. Berikut kisah perjuangan Pahlawan Nasional ini. Tuanku Tambusai lahir di Dalu-dalu, Nagari Tambusai, Rokan Hulu, Riau, 5 November 1784. Dalu-dalu merupakan salah satu desa pedagang Minangkabau yang didirikan di tepi Sungai Sosah, anak Sungai Rokan.
sepenggal-kisah-sultan-syarif-kasim-ii-pahlawan-nasional-dari-siak
SIAK, POTRETNEWS.com - Pewaris tahta Kerajaan Siak Sri Indrapura ke-12 tersebut lahir di pusat kerajaan ini yaitu Siak Sri Indrapura pada 11 Jumadil Awal 1310 Hijriyah bertepatan dengan 1 Desember 1893.
inilah-cerita-pertempuran-melawan-penjajah-di-provinsi-riau
PEKANBARU, POTRETNEWS.com - Bicara Hari Pahlawan 10 November 2016 tentunya tidak lekang dari Sutomo atau lebih dikenal Bung Tomo, anak muda ketika itu masih berusia 25 tahun begitu berapi-api membakar semangat juang rakyat Indonesia dari Surabaya.
arsyadjuliandi-rachman-pimpin-upacara-peringatan-hari-pahlawan-di-kantor-gubernur-riau-pahlawan
PEKANBARU, POTRETNEWS.com - Gubernur Riau Ir H Arsyadjuliandi Rachman MBA memaknai Hari Pahlawan yang diperingati setiap tanggal 10 November sebagai bentuk mengenang jasa pahlawan dan membangkitkan mental kepahlawanan untuk membangun bangsa.
ketika-petani-kabupaten-siak-jadi-pembicara-ktt-pbb-perubahan-iklim-di-maroko-sepanggung-dengan
JAKARTA, POTRETNEWS.com - Seorang petani dari Provinsi Riau, Suryono, menjadi salah satu pembicara di Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) tentang Perubahan Iklim atau COP-22, di Maroko.
tok-hakim-tolak-keberatan-kuasa-hukum-terdakwa-dugaan-suap-apbd-riau-suparman-dan-johar-firdaus
PEKANBARU, POTRETNEWS.com - Sidang lanjutan kasus dugaan suap APBD Riau dengan terdakwa Bupati Rokan Hulu (Rohul) Nonaktif, Suparman dan mantan Ketua DPRD Riau Johar Firdaus, kembali digelar di Pengadilan Negeri (PN) Pekanbaru, Rabu (9/11/2016) pagi.
diterima-pejabat-polda-riau-smkb-sampaikan-laporan-dugaan-ijazah-palsu-sekaligus-tanya-status-hukum
PEKANBARU, POTRETNEWS.com - Setelah diterima oleh pihak Polda Riau, perwakilan Solidaritas Masyarakat Kabupaten Bengkalis (SMKB) mengatakan akan tetap menunggu kepastian hukum dari Bupati Bengkalis Amril Mukminin.
kisah-inspiratif-suryono-petani-di-siak-yang-didaulat-sebagai-pembicara-ktt-perubahan-iklim-di
SIAK, POTRETNEWS.com - Seorang petani dari Provinsi Riau bernama Suryono, menjadi salah satu pembicara pada Konferensi Tingkat Tinggi PBB Perubahan Iklim di Maroko. Pengalaman Suryono merubah nasib dari praktik pertanian yang mendegradasi lingkungan, menuju ke pengelolaan lahan hutan berkelanjutan.
wwwwww