Home > Berita > Kampar
Kampar
hut-ke76-korps-brimob-polri-bupati-kampar-terima-penghargaan-dari-kapolda-riau
PEKANBARU, POTRETNEWS.com — Puncak Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-76 KORPS Brimob Polri Tahun 2021, Bupati Kampar H Catur Sugeng Susanto, SH, MH terima langsung Penghargaan dari Kapolda Riau Kapolda Riau Irjen. Pol. Agung Setya Imam Effendi, S.H., S.I.K., M.Si.
500-meter-tanah-belum-diganti-rugi-lahan-tol-pekanbarubangkinang-berpotensi-picu-konflik
PEKANBARU, POTRETNEWS.com — Pembangunan tol Pekanbaru-Bangkinang terancam tidak selesai menjelang akhir tahun. Kelanjutan proyek strategis nasional yang diminta Presiden Joko Widodo selesai jelang pergantian tahun ini ternyata tengah bermasalah.
pemkab-kampar-terus-berupaya-tingkatkan-pad-dari-menara-telekomunikasi
BANGKINANG, POTRETNEWS.com — Pemerintah Kabupaten Kampar terus berupaya dalam meningkatkan pendapatan Asli Daerah PAD) terutama dimas Pendemi Covid-19 ini, dimana salah sumber pendanaan daerah berasal dari Retribusi salah satunya dari retribusi Menara telekomunikasi,  jika di hitung dari provider yang terdata di Kampar sebanyak lebih kurang 400 Menara dengan target kita sebanyak 395 Menara , jika dikalkulasikan pendapatan Daerah dapat mencapai lebih kurang Rp. 1,1 Miliar.
upacara-tabur-bunga-nasional-tanda-penghormatan-kepada-pahlawan-atas-jasanya
BANGKINANG, POTRETNEWS.com — Peringatan Hari Pahlawan tidak terlepas dari sejarah perjuangan para pahlawan nasional. Bangsa yang besar adalah bangsa yang tidak melupakan sejarah dan menghargai jasa para pahlawannya. Karena dengan pengorbanan jiwa dan raga  dalam mengusir penjajahan, Indonesia dapat merdeka dari cengkeraman dan belenggu penjajahan.
tinjau-pembangunan-infrastruktur-jalan-bupati-kampar-tekankan-pupr-tuntaskan-pembangunan-jalan
TAPUNG HILIR, POTRETNEWS.com — Pemerintah Kabupaten Kampar terus melakukan pembangunan infrastruktur jalan, sesuai dengan Visi dan Misi Bupati Kampar dibawah kepemimpinan Bupati Kampar H. Catur Sugeng Susanto SH, MH untuk meningkatkan pembangunan infrastruktur sampai ke Desa-desa.
jaksa-temukan-kesenjangan-harga-ganti-rugi-pembebasan-lahan-jalan-tol-di-kampar-riau
PEKANBARU, POTRETNEWS.com — Tim jaksa Kejati Riau, menemukan adanya kesenjangan harga ganti rugi pembebasan lahan Tol Pekanbaru-Bangkinang, di Kabupaten Kampar. Adanya besaran ganti rugi yang tak seragam ini pun akhirnya menjadi kendala dalam proses pembangunan jalan bebas hambatan, yang merupakan proyek strategis nasional tersebut. Informasi yang disampaikan Kejati Riau, besaran ganti rugi lahan ini, terbilang besar dan cukup mencolok.
bupati-kampar-terima-kunker-fpk-provinsi-riau
Bupati Kampar Terima Kunker FPK Provinsi Riau
Senin, 08 November 2021 15:11 WIB
BANGKINANG, POTRETNEWS.com — Bupati Kampar H. Catur Sugeng Susanto, SH, MH menerima Kunjungan Kerja (Kunker) Forum pembauran kebangsaan (FPK) Provinsi Riau di ruang Rapat Sekretaris Daerah lantai II Kompleks Perkantoran Bupati Kampar. Dalam hal ini Bupati Kampar yang diwakili Sekretaris Daerah Kabupaten Kampar yang juga Ketua FPK Kabupaten Kampar Drs. Yusri, M,Si didampingi Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Kampar Ardi Mardiansyah.
ibu-dan-3-anaknya-di-kampar-tewas-terpanggang-semua-korban-ditemukan-dalam-kamar-mandi
KAMPAR, POTRETNEWS.com — Seorang ibu dan tiga anak di Kabupaten Riau, Provinsi Riau tewas saat rumahnya terbakar. Warga di sekitar lokasi sempat mendengar teriakan korban yang meminta tolong.
polisi-kampar-akui-kesulitan-tangkap-pembunuh-yang-korbannya-ditemukan-dalam-kondisi-terikat-di
KAMPAR, POTRETNEWS.com — Kasus pembunuhan di Kampar, Riau yang korbannya ditemukan dalam kondisi terikat di pinggir jalan belum juga terungkap. Sudah hampir sebulan berlalu, polisi belum bisa menangkap pelaku pembunuhan. Petugas mengaku sudah mengantongi identitas pelaku.
pertama-di-indonesia-bupati-dan-ketua-tppkk-kampar-terima-penghargaan-manggala-karya-kencana
JAKARTA, POTRETNEWS.com — Bupati Kampar, H. Catur Sugeng Susanto, SH.MH bersama Ketua TP-PKk Kabupaten Kampar, Muslimawati menerima penghargaan manggala Karya Kencana dari Kepala Badan Kependudukan Hasto Wardoyo sebagai bentuk apresiasi dalam mendukung penggerakan program KKBPK (Kependudukan Kelurga Berencana dan Pembangunan Keluarga) di wilayah Kabupaten Kampar yang di serahkan di Aula Kantor BKKBN, dan ini merupakan yang pertama di Indonesia Jakarta, Kamis (4/11).
wwwwww