Home > Berita > Umum

Kader Gerindra Kulim Bagikan Makanan Siap Saji kepada Pengguna Jalan di Pekanbaru

Kader Gerindra Kulim Bagikan Makanan Siap Saji kepada Pengguna Jalan di Pekanbaru

Kader Partai Gerindra menyerahkan makanan siap saji ke pengguna jalan/F-ISTIMEWA

Jum'at, 28 Januari 2022 16:37 WIB
Widya paramitha

PEKANBARU, POTRETNEWS.com — Sebanyak 250 paket makanan siap saji dan minuman meneral, dibagikan kepada penguna jalan di perempatan simpang antara Sepakat dan Bukit Barisan Kecamatan Kulim Kecamatan Pebatuan Pekanbaru, Riau.

Kegiatan ini, merupakan salah satu progam Pengurus Anak Cabang (PAC) Patai Gerindra Kecamatan Kulim Pekanbru dalam progam Jum'at Barokah Berbagi sambil mengenal.

"Inilah agenda ataupun progam kami selaku PAC Partai Gerindra Kecamatan Kulim. Progam ini akan terus berlanjut setiap hari Jumat", Kata Ketua PAC Partai Gerindra Kecamatan Kulim Pekanbaru, Muhammad Ridwan, Jum'mat, (28/1/2022).

Kemudian target yang dilakukan dalam progam ini, merupakan ajang silaturahmi untuk selalu konsisten di hati masyarakat, khususnya di wilayah Kecamatan Kulim ini.

Selain progam Jum'at Barokah Berbagi sambil mengenal PAC Gerindra Kecamatan Kulim Pekanbaru, disamping itu, juga punya usaha sperpat dan perbengkelan sepeda motor yang beralamat Jalan Bukit Barisan dengan nama Sumber Jaya Motor (SJM), juga membagikan member Sahabat Ridwan (MSR).

Giat Pembagian SMR, juga akan membatu masyarakat dalam memudahkan untuk perbaikkan sepeda motor berbagai jenis maupun merek.

"Mudah-mudahan, apa yang kami lakukan baik program PAC Gerindra maupun pembagian MSR, dapat bermanfaat bagi masyarakat luas dalam jangka panjang kedepan", tutupnya, sembari menyebutkan ucapan terimakasih atas supportnya dari Anggota DPRD Kota Pekanbaru Fraksi Gerindra H.Ervan dan juga dapat restu ketua DPC Gerindra Kota Pekanbaru, Muhammad Rahul. ***

Kategori : Umum, Pekanbaru
wwwwww