Tag: pemerintah kabupaten indragiri hilir 2017
bupati-inhil-serahkan-bantuan-13-kapal-motor-dan-ratusan-alat-tangkap-untuk-nelayan-desa-sungai
RETEH, POTRETNEWS.com - Bupati Indragiri Hilir (Inhil) Provinsi Riau HM Wardan menyerahkan bantuan 13 unit kapal motor dan ratusan alat tangkap kepada nelayan Desa Sungai Undan, Kecamatan Reteh, Rabu (1/11/2017).
buka-pelatihan-daiyah-muslimat-nu-inhil-bupati-harusnya-pelatihan-dai-ada-juga
TEMBILAHAN, POTRETNEWS.com - Bupati Indragiri Hilir (Inhil) Provinsi Riau HM Wardan membuka pelatihan daiyah yang ditaja Muslimat Nahdatul Ulama (NU), Senin (30/10/2017).
sempena-gerakan-sadar-pilkada-2018-bupati-inhil-lepas-ratusan-peserta-jalan-santai
TEMBILAHAN, POTRETNEWS.com – Bupati Indragiri Hilir (Inhil) Provinsi Riau HM Wardan melepas ratusan peserta jalan santai sempena Pencanangan Gerakan Sadar Pilkada 2018 yang di taja Komisi Pemilihan Umum (KPU) Inhil, Ahad (29/10/2017).
sekdakab-inhil-jangan-mewarisi-abu-sumpah-pemuda-tapi-warisilah-apinya
TEMBILAHAN, POTRETNEWS.com - Said Syarifuddin, Sekretaris Daerah Kabupaten (Sekdakab) Indragiri Hilir (Inhil) Provinsi Riau berpesan kepada segenap generasi muda untuk tidak sekadar mewarisi abu sumpah pemuda, namun juga api dari sumpah pemuda itu sendiri.
bupati-inhil-pemerintah-kecamatan-kateman-agar-layani-pembuatan-iektpi-bagi-karyawan-pt-pulau-sambu
TEMBILAHAN, POTRETNEWS.com - Bupati Indragiri Hilir (Inhil) Provinsi Riau HM Wardan menginstruksikan Pemerintah Kecamatan Kateman untuk segera mengakomodir proses pembuatan e-KTP bagi karyawan PT Pulau Sambu Guntung (PSG), mulai dari tahap perekaman hingga pencetakan.
peneliti-dari-wageningen-university-and-research-belanda-lakukan-riset-potensi-kelapa-di-inhil
TEMBILAHAN, POTRETNEWS.com - Dua orang peneliti asal Belanda datang ke Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil) Provinsi Riau. Kedatangan mereka untuk melakukan penelitian potensi kelapa di Inhil.
bupati-inhil-bertekad-tinggalkan-pola-lama-dalam-pengelolaan-apbd
JAKARTA, POTRETNEWS.com - Bupati Indragiri Hilir (Inhil) Provinsi Riau HM Wardan bertekad untuk segera meninggalkan pola lama dalam pengelolaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) sesuai dengan Instruksi Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo.
bupati-inhil-berpesan-agar-kades-dan-masyarakat-berkolaborasi-dalam-pembangunan
TEMBILAHAN HULU, POTRETNEWS.com - Bupati Indragiri Hilir (Inhil) Provinsi Riau HM Wardan berpesan kepada Kepala Desa (Kades) dan masyarakat agar dapat berkolaborasi melaksanakan pembangunan dalam rangka memajukan daerah. Hal ini disampaikannya pada pelantikan Kepala Desa Pekankamis, Kecamatan Tembilahan Hulu, Senin (23/10/2017).
bupati-inhil-gerakan-pramuka-harus-tetap-konsisten-dan-fokus-mendidik-kaum-muda
TEMBILAHAN, POTRETNEWS.com - Bupati Indragiri Hilir (Inhil) Provinsi Riau HM Wardan, selaku Ketua Majelis Pembimbing Cabang (Kamabicab) Gerakan Pramuka Kabupaten Inhil memimpin apel Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-56 Pramuka  di Lapangan Gajah Mada Tembilahan, Senin (23/10/2017).
bupati-berharap-malian-gazali-anggota-dprd-inhil-yang-masih-koma-di-rsud-arifin-achmad-pekanbaru
TEMBILAHAN, POTRETNEWS.com - Setelah mendadak tak sadarkan diri pada Sabtu (14/10/2017) lalu, Anggota Komisi I DPRD Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil) Provinsi Riau Malian Gazali hingga kini masih belum sadarkan diri.
tim-pkk-inhil-sabet-juara-i-kategori-menu-sarapan-pagi-pada-lomba-cipta-menu-tingkat-nasional
KALBAR, POTRETNEWS.com - Tim Penggerak PKK Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil) Provinsi Riau berhasil menyabet juara I kategori Menu Sarapan Pagi dalam Lomba Cipta Menu (LCM) Beragam, Bergizi, Seimbang dan Aman (B2SA) tingkat Nasional, di Makodam XII Kabupaten Kubu Raya Provinsi Kalimantan Barat, Rabu (18/10/2017).
hadiri-nusantara-expo-dan-forum-2017-di-jakarta-bupati-inhil-saya-betulbetul-kagum-melihat-karya
JAKARTA, POTRETNEWS.com - Bupati Indragiri Hilir (Inhil) Provinsi Riau HM Wardan menghadiri Nusantara Expo dan Forum 2017, di Teater Keong Mas Taman Mini Indonesia Indah (TMII), Kamis (19/10/2017).
pastikan-pemukiman-korban-banjir-mumpa-sudah-layak-ditempati-bupati-inhil-turun-langsung-ke
TEMBILAHAN, POTRETNEWS.com - Setelah lebih sepekan mengungsi di tenda-tenda darurat, akhirnya warga dari Parit 6,7,8,9 dan 10 Dusun Cabang Galah, Desa Mumpa, Kecamatan Tempuling, Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil) Provinsi Riau pulang ke rumah mereka masing-masing, Selasa (17/10/2017).
perpekindo-fasilitasi-pertemuan-bupati-inhil-dengan-investor-asal-malaysia
PEKANBARU, POTRETNEWS.com - Bupati Indragiri Hilir (Inhil) Provinsi Riau HM Wardan mengadakan pertemuan dengan investor asal Malaysia, PT MKH Berhad Malaysia, Senin (16/10/2017) di Pekanbaru.
pemkab-inhil-butuh-dukungan-pemerintah-pusat-untuk-persoalan-perkebunan-kelapa-rakyat
PEKANBARU, POTRETNEWS.com - Pemerintah Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil) Provinsi Riau diminta untuk melakukan ekspose potensi kelapa secara kontinyu oleh Tim Nawacita Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo.
wwwwww